A. Latar Belakang . 1 BAB II : PEMBAHASAN A. Dasar Hukum Pelaksanaan Shalat Qashar .. 2 B. Syarat Sah Shalay Qashar . 5 C. Cara Pelaksanaan Shalat Qashar dan Jama' 5 BAB III : PENUTUP
A. Latar Belakang Masalah Shalat merupakan ma'lum min al din bi al dharurah (bagian dari urusan agama yang difahami urgensitasnya). Shalat adalah kewajiban dalam Islam yang paling utama dan menjadi pilar agama yang paling agung, agama tidak akan tertegak tanpanya.1 Shalat merupakan rutinitas ibadah yang tetap 1. Shalat jama' dan qashar adalah keringanan (rukhsah) yang diberikan Allah kepada hambanya, yang harus diterima oleh umat muslim sebagai shodaqah dari Allah SWT. Shalat yang dapat di jama' adalah semua shalat fardhu kecuali sholat subuh. School subject: Pendidikan Agama Islam (PAI) (1061888) Main content: Jama' dan qashar (2143872) memahami tentang sholat jama' dan qashar. Other contents: jama' qashar Loading ad Share / Print Worksheet. Google Classroom Microsoft Teams Facebook Pinterest Twitter WhatsappMAKALAH SHALAT JAMA' DAN QASHAR Disusun oleh : Nama : Muhammad Fadli Noor Musyafa Kelas : SKK2B No : 13 NIPD : 200803037 POLTEKPEL MALAHAYATI ACEH 1 f DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL ………………………………………………………………1 DAFTAR ISI ………………………………………………………………………2 BAB 1 PENDAHULUAN ………………………………………………………3 A. Latar Belakang …………………………………………………………..3
Maksudnya, Islam adalah agama yang sesuai dengan kondisi dan keterbatasan yang dimiliki oleh manusia. Pada keadaan normal, berlaku hukum 'azimah (ketat). Dan pada keadaan tidak normal, maka Islam mengakomodirnya dengan rukhsah (keringanan/ kemudahan) sehingga syariat tetap dapat ditunaikan.
Melalui makalah ini penyusun mencoba untuk menguraikan tentang sholat jama dan qashar. Makalah ini tersusun dengan segala keterbatasan ilmu pengetahuan, oleh karenanya kritik saran serta masukan yang sifatnya membangun sangat diharapkan sebagai bahan perbaikan makalah ini.eafAO.